Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

Pendaftaran Sekolah Pramugari

Gambar
Pendaftaran Sekolah Pramugari FAAST Penerbangan FAAST (Flight Attendant & Airline Staff Training) merupakan lembaga pendidikan & pelatihan pramugari & staff airline. Pendidikan yang dilaksanakan di FAAST Penerbangan disesuaikan dengan kebutuhan maskapai penerbangan. Sehingga akan membuat setiap siswanya lebih fokus untuk belajar. Materi yang ada di FAAST Penerbangan disampaikan secara komunikatif, ditambah lagi metode pembelajaran yang asik akan membuat siswa tetap betah selama menempuh pendidikan. Tenaga pengajar di FAAST Penerbangan tidak sembarangan. Instruktur yang digunakan telah berpengalaman di dunia penerbangan. Tentunya memiliki kualitas yang tidak diragukan lagi. Tidak hanya itu, di FAAST Penerbangan juga akan mendatangkan secara langsung instruktur yang berasal dari maskapai penerbangan. Di sekolah ini kamu juga akan mendapatkan pelayanan yang sangat ramah. Sistem pendidikan yang modern dipadukan dengan teknologi yang canggih merupakan salah satu kunci k

Perbedaan Pramugari Pramugara dan Ground Staff

Gambar
Perbedaan Pramugari dan Pramugara PERBEDAAN PRAMUGARI PAMUGARA STAFF AIRLINES Yang menjadi perbedaan antara pramugari dan pramugara adalah karena gender atau jenis kelaminya saja. Pramugari adalah awak kabin wanita. Sedangkan pramugara adalah awak kabin Pria. Cukup jelas kan perbedaan antara keduanya. Jadi pramugari dan pramugara itu berbeda. Jika kamu melihat seorang pria di dalam pesawat sedang melayani penumpang berarti itu adalah pramugara. Apabila kamu melihat pelayan perempuan di dalam pesawat selama penerbangan itu adalah pramugari. Jangan salah ya hehhee. Perbedaan Pramugari, Pramugara, dan Staff Penerbangan Selanjutnya apakah perbedaan antara pramugari, pramugara, dan staff penerbangan / ground staff bandara? Perbedaanya terletak pada lokasi pekerjaanya. Pramugari dan pramugara bekerja di dalam pesawat. Sedangkan, untuk staff penerbangan atau ground staff. Sesuai dengan namanya, mereka bekerja di darat (bandara). Pramugari dan pramugara ikut terbang di dalam

Cara Mudah Menjadi Pramugara

Gambar
Cara Menjadi Pramugara Level 4 - Langsung Oke, kita mulai dengan cara yang paling sulit yaitu level 4. Pada level ini, kamu bisa saya pastikan sangat sulit untuk bisa lolos seleksi pramugara. Mengapa bisa saya bilang sulit? karena pada level ini, kamu silahkan untuk mendaftarkan diri langsung ke maskapai setelah lulus SMA. Dengan bermodalkan pendidikan SMA/sederajat saja. Kamu disitu akan bersaing dengan mereka yang telah berjuang mati-matia untuk mempelajari tentang dunia penerbangan. Jadi apabila kamu tidak menyiapkanya, saya yakin kamu hanyalah seperti kapuk dari pohon randu yang bersebaran kesana kemari mengikuti arah angin. Kamu bisa dipastikan gagal ketika menggunakan cara ini. Ya meskipun adal yang bilang, banyak kok mereka yang lulusan SMA bisa langsung jadi pramugari. Iya banyak tapi perbandinganya 1 : 100000. Jauh lebih banyak mereka yang berhasil tidak sekedar lulusan SMA. Bagaimana mungkin? ya karena mereka yang hobi expose di sosmed hanyalah mereka yang lulusan SMA